Bali, Jumat 01 Juli 2022,
Mengawali bulan juli minggu pertama Ini staf DPMPTSP melaksanakan kegiatan senam nangun Sat Kerthi Loka Bali di halaman kantor, senam bertujuan untuk meningkatkan kesehatan jasmani maupun rohani guna meningkatkan kinerja pelayanan kepada masyarakat sesuai dengan tugas kami membantu Gubernur Bali melaksanakan urusan pemerintahan bidang Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadun Satu Pintu yang menjadi wewenang Provinsi.